Kori Tri Kornelia; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN RETURN ON ASSET TERHADAP RETURN SAHAM (Pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021)


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh Pertumbuhan Penjualan (PP),
dan Return On Asset (ROA) terhadap Return Saham secara simultan dan parsial.
Serta mengetahui seberapa besar pengaruh Pertumbuhan Penjualan terhadap Return
Saham, Return On Asset berpengaruh terhadap Return Saham dan Pertumbuhan
Penjualan dan Return On Asset (ROA) terhadap Return Saham.
Investor perlu mengetahui variabel yang mempengaruhin Return Saham
untuk berinvestasi. Variabel yang diteliti mampu memberika prediksi Return
Saham untuk investor membuat keputusan dalam berinvestasi. Oleh karena itu
Pertumbuhan Penjualan dan Return On Asset sangat mempengaruhi investor dalam
mengambil keputusan untuk berinvestasi karena bepengaruh terhadap Return
Saham.
Objek penelitian ini adalah perusahaan Makanan dan Minuman di Bursa Efek
Indonesia. Data analisis ini adalah laporan keuangan (Neraca dan Laba Rugi) tahun
2017 – 2021, menggunakan Teknik koefisien determinasi.
Hasil Uji-t menunjukan bahwa Pertumbuhan Penjualan berpengaruh terhadap
Return Saham, Return On Asset (ROA) berpengaruh terhadap Return Saham. Uji-
F menunjukkan bahwa Pertumbuhan Penjualan dan Return On Asset (ROA)
berpengaruh terhadap Return Saham.
Kata Kunci : Pertumbuhan Penjualan (PP), Return On Asset (ROA), Return Saham
Kori Tri Kornelia - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
FEB UNLA
2022
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Kori Tri Kornelia. (2022).PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN RETURN ON ASSET TERHADAP RETURN SAHAM (Pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd