Dian Rahmawaty; " />
Record Detail Back

XML

KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TAS GUNUNG EIGER SEBAGAI DAMPAK DARI HARGA DAN KUALITAS PRODUK (Suvei Pada Konsumen Tas Gunung Eiger di Kota Bandung)


ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana harga,
kualitas produk dan keputusan pembelian yang diterapkan oleh Eiger Adventure
pada Tas Gunung Eiger 60 L. serta untuk mengetahui berapa besar dampak harga
terhadap keputusan pembelian, dampak kualitas produk terhadap keputusan
pembelian, serta dampak harga dan kualitas produk terhadap keputusan
pembelian. Dalam penelitian ini sebagai variabel bebas (X) yaitu harga dan
kualitas produk, sedangkan variabel terikat (Y) yaitu keputusan pembelian.
Penelitian ini menggunakan konsumen sebagai sampel penelitian melalui
kuesioner sebagai metode pengumpulan data dengan jumlah responden 88 orang.
Metode analisis yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan analisis
deskriptid dan analisis verifikatif. Dalam mengolah data, penulis menggunakan
bantuan program Microsoft Excel 2010 dan SSPS 24 For Windows.
Hasil dari penelitian menyatakan bahawa harga berada pada kategori
cukup setuju, kualitas produk berada pada kategori cukup setuju, dan keputusan
pembelian berada pada kategori cukup setuju. Hasil Uji-T menunjukan bahwa
harga berdampak terhadap keputusan pembelian, kualitas produk berdampak
terhadap keputusan pembelian. Hasil Uji-F menunjukan bahwa harga dan kualitas
produk berdampak terhadap keputusan pembelian.
Kata Kunci : Harga, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian
Dian Rahmawaty - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
FEB UNLA
2021
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Dian Rahmawaty. (2021).KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TAS GUNUNG EIGER SEBAGAI DAMPAK DARI HARGA DAN KUALITAS PRODUK (Suvei Pada Konsumen Tas Gunung Eiger di Kota Bandung).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd