Ratna Amelia; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH AUDIT OPERASIONAL DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT. Sinergi Ekselensia Perdana)


ABSTRAK
Untuk mengetahui persaingan antar perusahaan dibutuhkan suatu pengendalian manajemen yang baik agar kegiatan operasional perusahaan berjalan dengan baik sehingga kinerja perusahaan meningkat. Dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui pengaruh audit operasional dan pengendalian internal terhadap kinerja karyawan pada PT. Sinergi Ekselensia Perdana. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Sinergi Ekselensia Perdana, yang berjumlah 60 karyawan. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan cara simple random sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Hasil penelitian ini mengemukakan bahwa audit operasinal tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan sedangkan pengendalian internal berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan.
Kata Kunci : Audit Operasional, Pengendalian Internal, Kinerja Karyawan
Ratna Amelia - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
FEB UNLA
2020
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Ratna Amelia. (2020).PENGARUH AUDIT OPERASIONAL DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada PT. Sinergi Ekselensia Perdana).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd