Nuraeni 41152020250005; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL (Studi pada Bank BPR KR Soreang)


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh kompetensi dan
independensi terhadap kualitas audit. Populasi penelitian ini adalah pada BPR
Soreang. Data yang digunakan menggunakan data primer dan metode analisis data
dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan metode verifikatif dengan
pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan membagikan kuesioner
secara langsung pada karyawan dan audit intern di BPR Soreang berdasarkan pada
data dari 31 responden yang telah melengkapi seluruh pernyataan dalam kuesioner.
Alat uji statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Asumsi klasik, Uji
Regresi Linier Berganda, Uji analisis koefisien korelasi, Uji koefisien determinasi
dan Uji t.
Hasil penelitian ini membuktikan bahwa: 1) Kompetensi berpengaruh
terhadap Kualitas Audit, 2) Independensi berpengaruh terhadap Kualitas Audit.
Kata Kunci : Kompetensi, Independensi Auditor dan Kualitas Audit
Nuraeni 41152020250005 - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
FEB UNLA
2019
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Nuraeni 41152020250005. (2019).PENGARUH KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL (Studi pada Bank BPR KR Soreang).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd