Abel Fabian Julyansyah; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH BEBAN KERJA DAN KONFLIK TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT AKARI KANTOR CABANG KOTA BANDUNG


Faktor mendasar yang menyebabkan ketertinggalan nya perkembangan suatu organisasi ialah minim nya kualitas sumber daya manusia yang dimiliki. Dalam suatu organisasi kualitas sumber daya manusia memiliki kaitan yang erat dengan kepuasan kerja karyawan yang dilihat berdasarkan prestasi capaian kerja dengan berdasarkan standar dan kriteria yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Dari sekian banyak perusahaan, terdapat perusahaan yang berorientasi pada sektor produk yaitu PT. AKARI, PT. AKARI merupakan merk produk elektronika dan home appliances yang cukup dikenal di Indoneisa, yang sudah berdiri sejak 1992. Berdasarkan hasil wawancara membuktikan bahwa terjadi penurunan pada kepuasan kerja karyawan dalam kurun waktu 2021-2022, dan berdasarkan hasil prasurvey menyaakan bahwa faktor dominan yang mempengaruhi kepuasan kerja karyawan pada lokasi penelitian ini adalah disebabkan karena beban kerja dan konflik.
Penelitian ini merupakan penelitian menggunakan sampel yang dimana karyawan PT.Akari kantor cabang Bandung sebagai responden dalam penelitian ini yang berjumlah populasi sebanyak 40 karyawan. Metode analisis yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan analisis deskriptif dan verifikatif. Untuk mengolah data penulis menggunakan bantuan program microsoft excel 2019 dan SPSS versi 24. Hasil penelitian menyatakan bahwa beban kerja, konflik, dan kepuasan kerja karyawan ada dalam kategori cukup baik. Berdasarkan hasil Uji T dan Uji F menunjukan bahwa beban kerja dan konflik berpengaruh pada kepuasan kerja karyawan.
Kata kunci: Beban kerja, Konflik, Kepuasan kerja karyawan.
Abel Fabian Julyansyah - Personal Name
1
NONE
CD-ROM
Indonesia
FEB UNLA
2023
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Abel Fabian Julyansyah. (2023).PENGARUH BEBAN KERJA DAN KONFLIK TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT AKARI KANTOR CABANG KOTA BANDUNG.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd