Regina Nurhaliza; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN INBOUND DELIVERY PADA PT. TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE) KOTA BANDUNG


ABSTRAK
ABSTRAK
Skripsi ini disusun oleh Regina Nurhaliza NPM 41152010180059 dengan
judul “Kompensasi Finansial dan Lingkungan Kerja Fisik terhadap Kinerja
Karyawan pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Bagian Inbound Delivery”.
Skripsi ini dibimbing oleh Bapak Enang Narlan SAP, SE., M.M selaku
pembimbing satu dan Bapak Rizky Ferrari Octavian, S.E.,M.M selaku
pembimbing dua.
Tujuan penelitian ini merupakan untuk mengetahui kondisi kompensasi
finansial, lingkungan kerja fisik serta kinerja karyawan pada PT. Tiki Jalur
Nugraha Ekakurir Bagian Inbound Delivery kota Bandung. Selain itu tujuan
penelitian ini untuk mengetahui besarnya pengaruh kompensasi finansial,
lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan pada PT. Tiki Jalur Nugraha
Ekakurir Bagian Inbound Delivery kota Bandung.
Karyawan perusahaan jasa yang memberikan pelayanan kepada konsumen
dituntut untuk dapat memberikan kinerja yang terbaik, dengan hasil kerja yang
optimal maka tercapailah tujuan dari organisasi yang tidak lain untukdapat
memberikan kepuasan depada konsumen atas layanan jasa pengiriman. Oleh
karena itu penelitian akan dilakukan di mana dalam pra survei terdapat masalah
terutama pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Bagian Inbound Delivery Kota
Bandung.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode sensus di
mana penelitian ini mengambil seluruh populasi Karyawan padahPT.
hTikihJalurhNugrahahEkakurir Bagian Inbound Delivery KotahBandung untuk
menjadi responden. Kuesioner disebarkan kepada 50 orang responden dan
pengolahan data dari penelitian ini menggunakan path analysis.
Kompensasi Finansial padahPT. hTikihJalurhNugrahahEkakurir Bagian
Inbound Delivery KotahBandung baik, begitu pula dengan lingkungan kerja fisik
padahPT. hTikihJalurhNugrahahEkakurir Bagian Inbound Delivery baik serta
kinerja karyawan pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Bagian Inbound Delivery
sangat baik. Lingkungan kerja fisik berpengaruh terhadap kinerja Karyawan pada
PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Bagian Inbound Delivery, dan Lingkungan kerja
fisik terhadap kinerja karyawan juga memiliki pengaruh serta kompensasi
finansial dan lingkungan kerja fisik berpengaruh terhadap kinerja karyawan.
Kata Kunci : Kompensasi Finansial. Lingkungan Kerja Fisik, Kinerja
Karyawan
Regina Nurhaliza - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
FEB UNLA
2022
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Regina Nurhaliza. (2022).PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN INBOUND DELIVERY PADA PT. TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE) KOTA BANDUNG.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd